Ini Alasan Mitsubishi Tak Pasang Panoramic Roof di SUV Xforce
Berkembangnya pasar kendaraan SUV di Tanah Air membuat berbagai pabrikan mulai menghadirkan produk di segmen ini. Mitsubishi tidak ketinggalan dengan menghadirkan Xforce untuk bersaing di segmen tersebut. Berbeda dari para kompetitornya yang menyediakan fitur panoramic roof sebagai daya tarik utama, Mitsubishi Xforce justru tidak menghadirkan fitur ini. President Director PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales …